Kamis, 25 Februari 2016

Film Kalam-Kalam Langit 2016

Sinopsis Kalam-Kalam Langit. Film "Kalam-Kalam Langit ini dengan tema islami telah banyak menjadi karya anak bangsa. Salah satunya yaitu film Kalam-Kalam Langit. Fil ini akan disutradari oleh tarmizi Abka dan akan menampilkan actor dan aktris indonesia seperti Elyzia Mulachela, Dimas Seto, Mathias Muchus, Ibnu Jamil, Henidar Amroe, Herichan dan masih banyak lainnya. film ini akan mengisahkan cerita tentang kearifan local dari masyarakat pesantren dan bagaimana film ini menampilkan nilai-nilai keislaman yang berada di wilayah Lombok barat. Sang Ayah (diperankan oleh Mathias Muchus) selalu menentang dan mengingatkan agar tidak ada yang memperjualbelikan kalam-kalam illahi hanya demi sebuah popularitas dan hadiah. 

Sinopsis Film Kalam-Kalam Langit 2016


 Sinopsis Kalam-Kalam Langit

Pemain Kalam-Kalam Langit. Ja’far (Dimas Seto) mendapatkan beasiswa dari sebuah pondok pesantren. Akhirnya ia menerima beasiswa tersebut dan ia tinggal di pesantren sejak kecil. Bagaimana kisah Ja’far kecil hingga ia dewasa dalam menggapai cita-citanya di tengah bagaimana kehidupan pondok pesantren yang memiliki banyak karakter penghuninya. Banyak pula santri yang nakal seperti tega melakukan penyuapan hanya demi popularitas dalam menggapai tujuannya sebagai juara MTQ. Film Kalam-Kalam Langit juga menceritakan bahwa akhirnya Ja’far menemukan cinta sejatinya dari pesantren. Namun demi cita-cita Ja’far, ia rela mengorbankan seorang muslimah yang ia cintai, namundiakhir cerita tetap disajikan siapa muslimah yang berhasil mendapatkan hati Ja’far. Saksikan film religi ini di bioskop kesayangan anda pada april mendatang.

Detail Sinopsis Kalam-Kalam Langit

Genre: Religi, Drama
Produser: Dian Permata Purnamasari, Asar Amar, Dhoni Ramadhan
Sutradara: Tarmizi Abka
Penulis: Faozan Rizal

Pemeran :
Elyzia Mulachela
Dimas Seto
Mathias Muchus
Ibnu Jamil
Henidar Amroe
Herichan

Tanggal Rilis:  TBA 2016
Rumah Produksi: Putaar Films Productions
MPAA: -
Durasi: Menit                                  
Negara: Indonesia

Bahasa: Indonesia
Reviewer: intifilm.com

Trailer Film Kalam-Kalam Langit

Tidak ada komentar:

Posting Komentar